Senin, 16 Mei 2011

Pantai Cipatujah

Wisatanesia.com-Obyek wisata pantai Selatan Cipatujah meliputi area kurang lebih 115 hektar, terletak kurang lebih 74 km dari pusat kota Tasikmalaya. Pantai Cipatujah merupakan pantai berkarang yang kaya akan terumbu-terumbu untuk ikan-ikan bertelur dan berkembang biak. Pantai ini merupakan pantai yang terlebar dan terpanjang di kawasan Pantai Selatan, memiliki pasir besi sehingga sangat baik

Tidak ada komentar:

Posting Komentar