Wisatanesia.com-Benteng Balangnipa Terletak di Kelurahan Balangnipa Kec. Sinjai Utara lebih kurang 1 km dari pusat kota Sinjai. Benteng Balangnipa di bangun pada tahun 1557 oleh persetujuan tiga kerajaan yaitu : Bulo-Bulo, Tondong dan Lamatti, yang dikenal dengan nama kerajaaan Tellu Limpo'e.pada awal pembangunannya, benteng Balangnipa hanya terbuat dari batu gunung yang di ikat dengan lumpur
Tidak ada komentar:
Posting Komentar