Minggu, 29 Juli 2012

Pantai Bugel Kulonprogo



Wisatanesia.com - Pantai Bugel merupakan Objek wisata pantai yang masih sangat asri ,Objek wisata Pantai yang berada di Kec Panjaitan, Kulon Progo, Propinsi Yogyakarta. untuk bisa sampai ke Objek wisata Pantai Bugel,bila kita dari kota yogyakarta berjarak sekitar 1,5 jam (untuk perjalan normal) ,sedang agar bisa sampai ke Objek wisata pantai Bugel bisa menggunakan Kendaraan Pribadi.Objek wisata

Senin, 21 Mei 2012

UNESCO Sedang Verifikasi Tenun Sumba



Ketua Umum Cita Tenun Indonesia Okke Hatta Rajasa mengatakan tenun Sumba tengah sedang menjalani verifikasi dari UNESCO untuk mendapatkan pengakuan sebagai warisan budaya tak benda [intangible cultural heritage] dari Indonesia.

Proses verikasi memakan waktu sekitar satu tahun, sehingga baru pada 2013 kita harapkan pengakuan dari UNESCO untuk tenun Sumba sebagai sebagai warisan budaya tak benda

Minggu, 20 Mei 2012

Pasar Seni Gabusan




Pasar Seni Gabusan merupakan pusat berkumpulnya hasil kerajinan dari kabupaten Bantul Yogyakarta.Pasar Seni Gabusan Berada dijalan parangtritis Km 9,5 Bantul,pasar seni gabusan di bangun pada tahun 2004

Untuk bisa sampai di Lokasi pasar seni gabusan,pengunjung bisa langsung melewati jalan parangtritis, yang berjarak sekitar 8 km,dari kota yogyakarta,atau apabila pengunjung sedang berwisata ke

Pantai Trisik





wisatanesia.com-Pantai Trisik adalah kumpulan pantai yang ada di Kabupaten Kulon Progo yang akan ditemui bila melewati lintasan Bantul - Purworejo, melewati Palbapang dan Srandakan. Berlokasi di wilayah Brosot, Kabupaten Kulon Progo, Pantai Trisik mempunyai jarak sekitar 35 kilometer dari pusat kota Yogyakarta. Pantai Trisik terletak sangat dekat dengan jalan raya sehingga sangat mudah

Jumat, 18 Mei 2012

Lomba Dan Pameran Foto Indonesia 2012

Ketentuan Umum:

Lomba ini terbuka untuk pelajar,mahasiswa dan umum,warga negara Indonesia.
Tidak dipungut biaya.
karya foto yang di kirim adalah karya ciptaan sendiri(dua Tahun Terakhir)belum pernah di publikasikan di media cetak skala nasional dan belum pernah memenangkan penghargaan dalam lomba fotografi tingkat nasional atau internasional.
Foto yang di ikutsertakan dalam lomba adalah hasil

Kamis, 17 Mei 2012

Pantai Gesing



Wisata Indonesia-Pantai Gesing terletak di dusun Panjolomulyo Desa Girikarto Kecamatan Panggang Gunung kidul,Yogyakarta. perjalanan menuju Pantai Gesing dapat ditempuh dengan melalui jalan imogiri - panggang atau jalur lintas selatan gunung kidul.Bila ditempuh dari Yogyakarta maka setelah memasuki Kabupaten Gunungkidul dan sampai di Gading yang berjarak kurang lebih sekitar 27 Km dari kota

Rabu, 16 Mei 2012

Kya-Kya Surabaya



Kya-Kya Surabaya merupakan tempat yang dulunya ramai sebagai pasar malam di kawasan pecinan di bagian kota Surabaya. Di sepanjang jalan Kembang Jepun didirikan kios-kios yang menjual berbagai macam makanan baik masakan Tionghoa, makanan khas Surabaya maupun makanan lainnya. Kata kya-kya diambil dari salah satu dialek bahasa Tionghoa yang berarti jalan-jalan.

Kembang Jepun dulunya merupakan